Negara Islam Indonesia (Antara Fitnah & Realita)
Read Time:39 Second
| Judul Buku | : | Negara Islam Indonesia (Antara Fitnah & Realita) |
| Penulis | : | Al Chaidar |
| Editor | : | Ubaidah Ainul Islam Fathi Farahat Luqman Anshari Kamaluddin Qital |
| Cover | : | Ihsan Nurachman |
| Penerbit | : | Jakarta: Madani Press, 2008. xxvi, 292, hlm.: ilus.; 21 cm Bibliografi ISBN 978-979-1372-24-4 |
| Tahun Terbit | : | Cetakan I, 12 Syawal 1429 H / 12 Oktober 2008 |
Buku ini ditulis juga untuk mengenang Adi SMK, seorang perwira Tentara Islam yang sampai akhir hayatnya tetap bersemangat untuk memperjuangkan tegaknya kekuatan militer Islam di bumi Allah. Demikian kuatnya gagasan ini, Adi SMK senantiasa mengenakan seragam militer Islam kapan pun ia ke luar rumah, sampai ajal menjemputnya dalam sebuah kecelakaan tabrakan. Ia syahid dalam seragam militer yang sangat ia harapkan bukan hanya dirinya yang memakai pakaian seragam militer Islam ini.
KLIK TAUTAN INI UNTUK DOWNLOAD SELENGKAPNYA
About Post Author
Rizal
Related Post
BUKU REFLEKSI KINERJA KIP ACEH PILKADA 2024
Buku Refleksi Kinerja KIP Aceh hadir sebagai bentuk jejak atas perjalanan panjang Komisi Independen Pemilihan (KIP) dalam mengawal proses demokrasi lokal...
BUKU JEJAK KINERJA KIP BANDA ACEH PILKADA 2024
Buku Jejak Kinerja KIP Kota Banda Aceh 2024 merupakan dokumentasi komprehensif tentang perjalanan demokrasi di Kota Banda Aceh selama penyelenggaraan Pilkada...
BUKU BANK ACEH SYARIAH – REKAM JEJAK MENUJU SUKSES
Transformasi Bank Aceh menjadi Bank Aceh Syariah merupakan tonggak penting dalam sejarah ekonomi Aceh dan Indonesia. Perjalanan panjang lembaga ini,...
Kebijakan Cybersecurity dalam Perspektif Multistakeholder
Judul Buku : Kebijakan Cybersecurity dalam Perspektif Multistakeholder Tim Penyusun : Tim: Deni Ahmad, Dinita Andriani Putri, Hari Styawan, Leonardus...
Strategi Kewirausahaan Digital
Judul Buku : Strategi Kewirausahaan Digital Tim Penyusun : Rizky Ameliah, Umar Abdul Aziz, Gehan Ghofari, Riska Agustin Penanggung Jawab...
Sumber Daya Alam Indonesia: Di Bawah Cengkraman Mafia
TEMPO.CO , Jakarta - Marak beredarnya bahan pernyataan yang disebut-sebut merilis Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ) sejak musim lalu...

Average Rating