Diskusi dan Deklarasi Pokja Pemantau Netralitas Aktor Keamanan Dalam Pemilu 2014

Read Time:30 Second

Jaringan Survey Inisiatif (JSI) bekerjasama dengan Pusat Studi Politik dan Keaman UNPAD, dan juga The Aceh Institute menyelenggarakan diskusi publik sekaligus deklarasi atas terbentuknya Pokja Pemantau Netralitas Aktor Keamanan Dalam Pemilu 2014 di Provinsi Aceh.

Kegiatan ini akan diisi oleh narasumber-narasumber yang berkompeten di bidangnya, yaitu; Chairul Fahmi (Direktur Aceh Institute), Yarmen Dinamika (Redpel Serambi Indonesia), dan Aryos Nivada (Penulis Buku Wajah Politik dan Keamanan Aceh sekaligus Direktur JSI).

Acara ini sendiri akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Jum’at, 14 Maret 2014
Pukul : 16.30 – selesai
Tempat : Jln. Lingkar Kampus, Pertokoan Limpok Kav. II Belakang Fakultas Kedokteran Unsyiah Desa Limpok

About Post Author

JSI

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply